logo website 24 okt 2023

Ditulis oleh Yushar Fiska on . Dilihat: 687

Pelatihan Kepemimpinan Dasar Manajemen Peradilan dan Bela Negara

Gelombang III Tahun 2023

 WhatsApp Image 2023 07 18 at 19.22.12 1

Pegawai Pengadilan Agama Kotabumi yang terdiri atas Suhaimi, S.H., M.H. (Analis Tata Laksana), Muhammad Faisal SF, S.H. (Analis Perkara Peradilan), dan Yushar Fiska, S.Kom. (Pranata Komputer Ahli Pertama) mengikuti kegiatan Pelatihan Kepemimpinan Dasar Manajemen Peradilan dan Bela Negara Gelombang III Tahun 2023 yang diselenggarakan oleh Pusdiklat Menpim Mahkamah Agung RI.

  

  

 WhatsApp Image 2023 07 18 at 19.25.01 WhatsApp Image 2023 07 07 at 06.45.03 WhatsApp Image 2023 07 08 at 14.01.49 WhatsApp Image 2023 07 18 at 19.22.13 WhatsApp Image 2023 07 18 at 19.36.34 WhatsApp Image 2023 07 18 at 19.22.12 WhatsApp Image 2023 07 06 at 16.01.54 WhatsApp Image 2023 07 18 at 19.22.11

 

Kegiatan yang dilaksanakan sejak tanggal 3 Juli 2023 s.d 14 Juli 2023 di Badan Litbang Diklat Kumdil Mahkamah Agung, Bogor, Jawa Barat. Peserta pelatihan ini merupakan peserta yang ditunjuk oleh Panitia berdasarkan hasil predikat Pelatihan Dasar CPNS dengan nilai sangat memuaskan. Dalam pelatihan ini, seluruh peserta mempelajari materi modul di kelas masing-masing, mengikuti pelatihan baris-berbaris, serta mengikuti kelas inspirasi.

WhatsApp Image 2023 07 18 at 10.59.03

Dalam kegiatan yang ditutup secara resmi oleh Kepala Badan Litbang Diklat Hukum dan Peradilan MA RI, Bapak Bambang Hery Mulyono, S.H., M.H. dan Kepala Pusdiklat Teknis Peradilan MA RI, Bapak Syamsul Arief, S.H.  M.H. ini diumumkan juga terkait peserta terbaik untuk setiap angkatan. Salah satu pegawai PA Kotabumi yaitu Muhammad Faisal SF, S.H. pun dinyatakan sebagai peserta terbaik I pada pelatihan Manajemen Administrasi Peradilan Tingkat Dasar untuk Angkatan X.

You have no rights to post comments

Hubungi Kami

Pengadilan Agama Kotabumi

Jalan Letjen H. Alamsyah Ratu Perwira Negara No. 138

Kelurahan Kelapa Tujuh, Kecamatan Kotabumi Selatan, Kabupaten Lampung Utara, Provinsi Lampung.

Lihat Lokasi

Telp :  (0724) 24305

Faks:  (0724) 24305

Email :   Alamat email ini dilindungi dari robot spam. Anda memerlukan Javascript yang aktif untuk melihatnya.